Sudirman Cup 2023
Malaysia Gulung Australia, India, dan Taiwan di Fase Grup Sudirman Cup 2023
Rabu, 17 Mei 2023 – 22:01 WIB

Ganda campuran Malaysia Chen Tang Jie (kanan) dan Toh Ee Wei di Sudirman Cup 2023. Foto: Badminton Photo
jpnn.com - SUZHOU - Malaysia sempurna di fase Grup C Sudirman Cup 2023. Tiga kali main, tiga kali menang.
Match pertama, Malaysia mengubur Australia 5-0.
Malaysia mengamuk di match kedua. Salah satu favorit, India, menjadi korban, kena hajar 0-5.
Negeri Jiran menjaga performa dan grafik positif di match ketiga yang digelar di Suzhou Olympic Sports Centre, China, Rabu (17/5) malam WIB.
bwf
Satu tim lain yang penuh bintang, Taiwan, dilibas Malaysia 1-4.
Malaysia juara Grup C, Taiwan peringkat kedua.
Pada Sudirman Cup 2021, di Finlandia, Malaysia sampai ke semifinal.
Malaysia terhindar dari jarum neraka yang ada di Grup C Sudirman Cup 2023. Taiwan mendampingi, ikut India ke Top 8.
BERITA TERKAIT
- Lagi-Lagi, Mantan PM Malaysia Tersandung Kasus Korupsi
- Kabar Baik Bagi Timnas Indonesia Menjelang Jumpa Australia
- Istri Mantan Atlet Australia Ingin Suaminya Ikut Diadili dalam Kasus Prostitusi
- Kabar Australia: Akhir Manis untuk Persahabatan Seekor Burung dan Anjing
- Bakal Ada Operasi Pasar di 500 Titik, Harga Sembako Harus Lebih Murah dari Malaysia
- Pantai Hospital Ayer Keroh, Pilihan Pasien Indonesia untuk Layanan Medis Tingkat Lanjut