Malaysia Jadi Penampung TKI Arab Saudi
Rabu, 03 Agustus 2011 – 06:36 WIB

Malaysia Jadi Penampung TKI Arab Saudi
"Kita belum tahu berapa banyak TKI yang gagal berangkat ke Arab Saudi. Sampai saat ini masih terus dideteksi berapa calon TKI yang ada dipenampungan dan dirumah masing-masing. Pendataan dilakukan BNP2TKI (Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan TKI)," beber pria kelahiran Jombang, Jawa Timur ini.
Baca Juga:
Ketua DPP PKB ini memperkirakan, permintaan TKI ke Malaysia setiap tahunnya mencapai 50 ribu orang. Tapi, karena dilakukan moratorium, negeri menara petronas tersebut kekurangan PLRT. Pengiriman akan kembali dibuka jika pemerintah Malaysia mengabulkan syarat perlindungan yang lebih terjamin kepada calon TKI.
"Pemerintah juga akan mengalihkan ke Singapura, Hongkong, Taiwan, Brunei, Uni Emirat Arab (UEA), Qatar dan negara-negara Asia Pasifik. Pemerintah memang tidak dapat membatasi calon TKI yang ingin ke luar negeri karena bekerja ke luar negeri adalah hak setiap masyarakat," katanya.
Muhaimin mengatakan, Kemenakertrans akan memperketat pengawasan selama moratorium. Kemarin, sekitar 4.444 orang calon TKI yang berhasil diamankan tim pemantau dari BNP2TKI di Bandara Soekarno Hatta.
JAKARTA - Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi (Kemenakertrans) sudah menyiapkan sejumlah negara yang dijadikan alternatif negara penempatan
BERITA TERKAIT
- Diskusi soal RUU Kejaksaan, PBHI Sorot Masalah Senjata Api
- Alhamdulillah, 92 Rumah Tidak Layak Huni di Kudus Direnovasi
- Saksi Mengaku Hanya Berasumsi Ada Uang Suap dari Hasto
- Pemprov Jateng Usulkan Gunung Slamet Jadi Taman Nasional Demi Konservasi Lingkungan
- Ribuan Umat Katolik Hadiri Misa Requiem Paus Fransiskus di Katedral Jakarta
- Peduli Sesama, Yayasan Peduli Anak Bangun Pusat Kesejahteraan di Sumbawa