Malaysia Mulai Adili Bajak Laut Somalia
Selasa, 01 Februari 2011 – 04:44 WIB
Sementara itu, lima perompak Somalia juga dibawa ke Korsel untuk diadili. Mereka yang berusia antara 19 dan 20 tahun tersebut diterbangkan ke Busan Minggu (30/1). Mereka akan menjadi kawanan lanun pertama yang diadili di Korsel. (cak/c9/dos)
KUALA LUMPUR - Tujuh pembajak yang ditangkap tentara Malaysia dalam sebuah operasi militer di Teluk Aden tiba di negeri jiran tersebut kemarin (31/1).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan