Malaysia Perluas Kesempatan bagi Mahasiswa Indonesia
Universitas Utara Malaysia Gandeng 14 Perguruan Tinggi di Indonesia
Senin, 25 Juli 2011 – 01:01 WIB

Malaysia Perluas Kesempatan bagi Mahasiswa Indonesia
Selain itu, diharapkan pula agar kejasama tersebut tidak hanya di bidang pendidikan saja tetapi juga pada kerjasama antara Indonesia dan Malaysia secara umum. “Kita mengharapkan kerjasama ini juga akan mengeratkan hubungan antara dua negara, di samping untuk pertukaran pelajar, riset dan pengembangan sumber saya manusia," sambungnya.
Mustafa menyebutkan, saat ini saja terdapat 800 mahasiswa asal Indonesia yang belajar di UUM. Dengan kerjasama itu, diharapkan jumlah mahasiswa Indonesia yang menimba ilmu di UUM akan semakin bertambah. "Kita harap jumlah pelajar dari Indonesia yang
melanjutkan pelajaran ke UUM akan bertambah,” katanya.
Sedangkan guru besar sosiologi Universitas Gadjah Mada, Mochtar Mas’oed, dalam sesi roundtable discusssion menyatakan, Indonesia dan Malaysia terikat sebagai bagian dari komunitas ASEAN. Dari kerjasama itu, diharapkan akan tercipta mahasiswa yang memmang mumpuni. “Kita mesti menggunakan networking dalam ASEAN demi memajukan pendidikan tinggi kedua negara,” katanya.(jpnn)
JAKARTA - Malaysia terus membuka kesempatan bagi pelajar dan mahasiswa Indonesia untuk menimba ilmu di negeri jiran itu. Dengan menggandeng 14 perguruan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Usaha Felicia Putri Diterima Kuliah di Harvard University Bisa Dicontoh
- Prodi Manajemen dan Informatika Bahas Cara Membangun Ekosistem Digital HR yang Aman
- Soal Penjurusan di SMA, Mendikdasmen: Arahan Presiden Agar Dikaji Lebih Dalam
- Ratusan Siswa SLTAK Penabur Jakarta Berlaga di Science Project Challenge 2025
- EF Kids & Teens Kini Menjadi English 1, Wajah Baru Pendidikan Bahasa Inggris
- CIES 2025: Tanoto Foundation Ungkap Strategi Efektif Pelatihan Guru