Malinda Seret Jenderal AU Berbintang Tiga
Kamis, 07 April 2011 – 05:17 WIB

Malinda Seret Jenderal AU Berbintang Tiga
Kakak angkatan Rio dan juga mantan Panglima TNI Djoko Suyanto saat dikonfirmasi soal status perusahaan Rio, mengaku tidak tahu menahu. "Kenal iya, dia adik angkatan saya. Sama-sama Angkatan Udara, tapi soal itu (Sarwahita) saya benar-benar tidak tahu. Tanya ke beliau ya," katanya di Istana.
Saat didatangi kemarin, kantor Sarwahita di Menara Anugerah tutup. Seorang sekuriti gedung menjelaskan, sejak Malinda ditahan, tidak ada kegiatan operasional di kantor Sarwahita. "Sebelumnya memang sering nampak di sini. Suka pakai kerudung," kata satpam itu.
Di Mabes Polri, Kepala Divisi Humas Mabes Polri Irjen Anton Bahrul Alam menjelaskan, penyidikan aliran dana Malinda berjalan secara bertahap. "Harus runtut dan juga kita sedang menunggu data rekening dari Bank Indonesia," katanya.
Penyidik Mabes Polri mengagendakan pemeriksaan dua kepala teller Citibank tempat tersangka kasus pembobolan dana nasabah Malinda Dee bertugas. "Jadi yang diperiksa hari ini head teller N dan W," ujarnya. Anton belum dapat memastikan apakah dua saksi yang diperiksa hari ini dapat ditingkatkan statusnya menjadi tersangka. "Belum tunggu pemeriksaan," ujarnya
JAKARTA - Mabes Polri terus menyelidiki aliran dana nasabah yang digelapkan Malinda Dee alias Inong Malinda. Dari analisa transaksi, ada duit yang
BERITA TERKAIT
- KAI Prediksi Puncak Arus Balik Lebaran 2025 Terjadi Pada 6 April
- KAI Group Layani 16,3 Juta Pelanggan Selama Masa Angkutan Lebaran 2025
- Pemerintah Siapkan Retret Gelombang Kedua untuk Kepala Daerah
- Hadapi Puncak Arus Balik, Korlantas Akan Terapkan One Way Nasional, Catat Tanggalnya
- Sopir Mengantuk, Mobil Pemudik Terjun ke Jurang di Garut Selatan
- Polemik Mobil Dinas, Supian Suri Berpotensi Korupsi