Malindo Air Resmikan Penerbangan ke Sydney

Tarif promosi dari Sydney ke Kuala Lumpur mulai dari AUD502.16 untuk kelas ekonomi dan AUD 1, 962.16 kelas bisnis. Sedangkan penerbangan dari Sydney ke Denpasar, tarif promosi tersedia AUD399,26 kelas ekonomi dan AUD1,699,26 kelas bisnis.
“Layanan baru ini menjadi berita baik untuk pelanggan, memberikan pilihan dan fleksibilitas yang lebih besar, serta membantu menarik peluang pertumbuhan di sektor perdagangan. Kami senang menyambut Malindo Air di Bandara Sydney, semakin memperkuat jaringan Asia kami dan menyediakan lebih banyak pilihan kepada pelanggan," kata CEO Bandar Udara Internasional Sydney, Geoff Culbert.
“Layanan baru ini merupakan kesempatan baru setiap wisatawan maupun pebisnis dengan didukung dorongan pariwisata, memperluas bisnis serta investasi antara Australia, Indonesia dan Malaysia. Potensi yang lain dengan nilai cukup besar yaitu perkembangan utama seperti pertanian dan pendidikan," tandasnya.(chi/jpnn)
Dalam pandangan prospek wisata, Malaysia dan Sydney masing-masing menyuguhkan beragam objek wisata unggulan, pertunjungan seni dan budaya menarik, wisata kuliner, petualangan mendebarkan serta sejarah.
Redaktur & Reporter : Yessy
- BPKN Sebut Kebijakan Gubernur Bali Soal AMDK di Bawah 1 Liter Beri Dampak Negatif
- Rayakan Liburan Paskah yang Mewah di The Ritz-Carlton Bali
- PIK2 Diserbu 500 Ribu Wisatawan Selama Libur Lebaran 2025
- Kemenperin Segera Diskusi dengan Gubernur Bali soal Pelarangan AMDK di Bawah 1 Liter
- Larangan Air Kemasan di Bawah 1 Liter Dinilai Baik untuk Masa Depan Bali
- 2 Wisatawan Terseret Ombak Pantai Parangtritis, Satu Orang Hilang