Maling Aneh, Ada Uang Rp 10 Juta, Cuma Ambil Rp 3 Juta
Senin, 07 Agustus 2017 – 08:53 WIB
Lokasi yang tidak bisa dilalui dengan mobil membuat Ihwan memutuskan naik kelotok.
Namun, dia malah meninggalkan uang di dalam mobil. Ihwan langsung bergegas meninggalkan mobilnya karena sudah terlambat.
Sedangkan anak dan istrinya memilih tinggal dan beristirahat di salah satu rumah keluarganya.
Sekitar 15 menit berselang, Ihwan kembali ke parkiran dan mengecek kendaraanya.
Saat itu, dia mendapati tas miliknya sudah hilang.
“Korban berteriak memanggil sang istri sembari mencari tas yang hilang hingga ditemukan di dalam semak-semak tidak jauh dari mobil yang terparkir,” ungkap Samsul. (son/ang)
Pjs kepala desa (kades) bernama Ihwan Nudin (32) mengalami kesialan, Sabtu (5/8).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Karyawan Bawa Kabur Mobil Buat Judol dan Narkoba, Inul Langsung bertindak
- Residivis, Kakak Adik Kompak Melakukan Kejahatan Bikin Resah Masyarakat
- Rumah di Tangsel Dirampok, Brankas Berisi Rp 5 Miliar Digasak Pelaku
- Karyawan Bank BUMN Ditangkap setelah Mencuri Cek Rp 99,5 Juta Milik Nasabah
- Spesialis Pencurian Toko Baju Lintas Provinsi Diamankan, Kerugian Rp2 Miliar
- Warga Ujung Pandaran Sambut Baik Rencana Program Paslon Halikinnor-Irawati