Maling Beraksi di Bekasi, Motor Kurir Ekspedisi Raib, Tak Sampai Semenit

Maling Beraksi di Bekasi, Motor Kurir Ekspedisi Raib, Tak Sampai Semenit
Aksi pencurian sepeda motor kurir ekspedisi di Jalan Tambun Permata, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Rabu (8/6). Foto: Instagram/infobekasi

Namun, hingga saat ini belum ada korban yang melaporkan kejadian itu.

Baca Juga: Dodi Sahputra Sudah Ditangkap, Bravo, Pak Polisi

"Kami lagi cari korban dulu ini, dari pagi anggota saya sudah keliling terus itu cari korban. Kami juga sudah minta keterangan pemilik toko," kata Akhmadi kepada wartawan, Kamis (9/6).(cr1/jpnn)


Pencurian sepeda motor kurir ekspedisi di Jalan Tambun Permata, Tarumajaya, Kabupaten Bekasi, Rabu (8/6) sore terekam CCTV dan viral di media sosial.


Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Dean Pahrevi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News