Maling Buka Medsos, Lihat Wajahnya Viral, Langsung Ciut
Kamis, 04 November 2021 – 11:51 WIB
![Maling Buka Medsos, Lihat Wajahnya Viral, Langsung Ciut](https://cloud.jpnn.com/photo/arsip/normal/2021/11/04/maling-terekam-kamera-cctv-saat-berbuat-jahat-foto-dok-ogani-spro.jpg)
Maling terekam kamera cctv saat berbuat jahat. Foto: dok oganilir.co
Menurut Anjeliantini, pelaku mengaku nekat melakukan aksi itu karena tidak bekerja dan tidak mempunyai uang.
"Saat itu dia (pelaku, red) hanya mengembalikan kartu-kartu identitas saya sedangkan uang Rp 50 ribu serta dompet saya sudah dibuangnya, karena kasihan lantas saya maafkan dan saya bersama ayah pergi,” pungkas Anjeliantini.
Korban tidak melaporkan kasus tersebut kepada polisi lantaran pelaku sudah meminta maaf langsung kepadanya. (kms/oganilir.co)
Anjeliantini (21), mahasiswi salah satu Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Palembang, tak menyangka jika media sosial (medsos) mampu bikin ciut maling
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Sukurin, Maling Motor Terjebak di Plafon Rumah Warga
- Soal Rumor Putus dengan Pacarnya, Nikita Mirzani: Enggak Usah Urus Percintaan Gue
- Strategi Baru Komnas HAM Membangun Interaksi Publik Melalui Media Sosial
- Ratu Sofya Tanggapi soal Rumor Pernikahan dengan Cornelio Sunny
- Pemerintah Kebut Perancangan Aturan Pembatasan Media Sosial Berdasarkan Usia
- Monster Itu Bernama Gadget