Maling Buka Medsos, Lihat Wajahnya Viral, Langsung Ciut
Kamis, 04 November 2021 – 11:51 WIB

Maling terekam kamera cctv saat berbuat jahat. Foto: dok oganilir.co
Menurut Anjeliantini, pelaku mengaku nekat melakukan aksi itu karena tidak bekerja dan tidak mempunyai uang.
"Saat itu dia (pelaku, red) hanya mengembalikan kartu-kartu identitas saya sedangkan uang Rp 50 ribu serta dompet saya sudah dibuangnya, karena kasihan lantas saya maafkan dan saya bersama ayah pergi,” pungkas Anjeliantini.
Korban tidak melaporkan kasus tersebut kepada polisi lantaran pelaku sudah meminta maaf langsung kepadanya. (kms/oganilir.co)
Anjeliantini (21), mahasiswi salah satu Perguruan Tinggi Swasta (PTS) di Palembang, tak menyangka jika media sosial (medsos) mampu bikin ciut maling
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Pengakuan Warga Pelaku Penganiayaan Maling Motor
- Diamuk Warga, Maling Motor Mati, Satu Pelaku Sekarat
- Pencari Bekicot Jadi Korban Salah Tangkap, Polres Grobogan Akui Salah, Aipda IR Diperiksa Propam
- Manfaatkan Media Sosial, Sinta Trisnawati Sukses Kembangkan Bisnis dari Nol
- Gegara Viral di Medsos, Nenek Tarmiyati Dapat Hadiah Kejutan dari Doss Megastore
- Pakar Ingatkan Dampak Jangka Panjang Boikot yang Ditunggangi Kepentingan Bisnis