Maling Haus dan Lapar, Curhat Kepada Warga, Bengep
Senin, 30 Januari 2017 – 06:04 WIB
Dede juga berdalih dirinya lari karena takut diamuk massa saat itu.
”Saya bingung kenapa saya diteriaki maling, saya takut dan memilih lari ke dalam hutan,” tambahnya.
Ucapan Dede tak lantas membuat warga percaya. Warga tetap menghadiahi Dede dengan bogem mentah.
Tak lama kemudian, jajaran kepolisian dari Mapolsekta Samarinda Utara datang dan mengamankan Dede.
”Kami menunggu korban untuk melapor, dan juga saksi-saksi yang melihat kejadian tersebut,” kata Kanit Reskrim Ipda Wawan Gunawan. (kis)
Dede Fahrian memang sukses kabur dari kejaran warga.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Karyawan Bawa Kabur Mobil Buat Judol dan Narkoba, Inul Langsung bertindak
- Residivis, Kakak Adik Kompak Melakukan Kejahatan Bikin Resah Masyarakat
- Rumah di Tangsel Dirampok, Brankas Berisi Rp 5 Miliar Digasak Pelaku
- Karyawan Bank BUMN Ditangkap setelah Mencuri Cek Rp 99,5 Juta Milik Nasabah
- Spesialis Pencurian Toko Baju Lintas Provinsi Diamankan, Kerugian Rp2 Miliar
- Karyawan Bank Lampung Bobol ATM, Rp 800 Juta Raib