Maling HP Dihajar di Tengah Jalan, Kasihan Nggak, Sih?
jpnn.com - jpnn.com - Berdalih sebagai penagih air isi ulang, Ricky (32) justru mengembat sebuah telepon seluler (ponsel) milik pelajar kelas satu SMP bernama Didik di Jalan Merdeka, Gang Ogok, Sungai Pinang, Samarinda, Senin (6/3).
Bukannya meraih untung dari barang curian, Ricky malah diamuk massa.
Korban berteriak memanggil warga yang langsung mengejar pencuri berkepala gundul itu hingga Jalan Pelita.
Beruntung petugas kepolisian segera datang dan mengamankan Ricky.
Pencurian itu berawal saat Ricky berjalan sendirian ke kawasan Jalan Merdeka sekitar pukul pukul 13:30 Wita.
Sesampainya di Gang Ogok, pemuda yang tidak memiliki pekerjaan tetap itu berhenti di depan sebuah rumah yang tampak sepi.
Tanpa ragu Ricky pun masuk ke dalam rumah tersebut.
Nah, Didik yang saat itu tengah asyik bermain dengan ponselnya pun kaget.
Berdalih sebagai penagih air isi ulang, Ricky (32) justru mengembat sebuah telepon seluler (ponsel) milik pelajar kelas satu SMP bernama Didik di
- Pencuri Uang Operasional KPU Langkat Ditangkap Polisi, Pelaku Ternyata
- Irjen Djoko Minta Maaf Gegara Brigadir AKS Tembak Mati Warga
- Niat Pinjam Rp 25 Miliar, Warga Jatinangor Malah Kehilangan Rp 2 Miliar
- 5 Pencuri Ratusan Bebek di Serdang Bedagai Ditangkap Polisi
- 4 Pelaku Pencurian dan Penadah di Banyuasin Ditangkap Polisi
- Seorang Wanita Terlibat Perampasan Mobil Bermuatan 5 Ton Ikan di Jakut