Maling Rumah Nyaris Tewas Diamuk Warga Kompleks Krakatau Steel
Kamis, 13 Februari 2020 – 13:46 WIB
Sementara itu, Dyota menuturkan, kecurigaannya terhadap Ali lantaran terlihat sedang mengawasi lingkungan di salah satu rumah kosong. Kecurigaannya semakin menguat saat Ali keluar dari rumah itu dan masuk ke rumah lain.
“Kami temukan pelaku sedang sembunyi di sudut kursi, di jendela masih ada obeng yang nancap,” ujarnya. (bam/nda/ags)
Warga Kompleks Krakatau Steel menangkap pelaku pencurian rumah dengan modus bersembunyi di rumah kosong.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Dirut Krakatau Steel Purwono Widodo Meninggal Dunia, Ini Kenangan Direktur Utama PT KSP
- Kejagung Garap Eks Dirut Krakatau Steel di Kasus Korupsi Tol MBZ
- DPR Minta Negara Hadir dan Memprioritaskan Pembiayaan Untuk Industri Strategis
- PT. KSP & Krakatau Steel Group Kolaborasi Tebar Hewan Kurban di Cilegon
- Utang Makin Dalam, Krakatau Steel Wajib Restrukturisasi
- Kementerian PUPR Pastikan Produk Baja dan Jasa Penunjang di IKN Sangat Diperlukan