Maling Spesialisasi Warnet Diringkus Polisi
Beraksi Menjelang Pagi Hari
Jumat, 16 September 2011 – 00:26 WIB

Maling Spesialisasi Warnet Diringkus Polisi
BEKASI TIMUR – Jajaran Polresta Bekasi Kota meringkus tiga maling spesialisas warung internet (Warnet) yang beraksi di Jalan Pejuang Jaya Ruko PHB Blok H No 58 Kelurahan Medan Satria, Kecamatan Medan Satria, Kota Bekasi, Kamis (15/9). Dikatakan Dubbel, untuk melancarkan aksinya para pelaku menggunakan dua unit sepeda motor Yamaha MX dan Honda Blade yang saling berboncengan, diketahui berangkat dari tempat tinggal mereka di Cipinang, Jakarta Timur, dan melakukan aksinya di Kota Bekasi.
Sebelumnya, ketiga pelaku diketahui melakukan aksinya pada Rabu (14/9) di lokasi yang sama. Wakasat Reskrim Polresta Bekasi Kota, AKP Dubbel Manalu menegaskan, kawanan rampok spesialis Warnet itu ditangkap di Kampung Sawah, Pondok Gede, Bekasi.
Baca Juga:
“Setelah kami mendapat laporan dari pemilik Warnet, Janto (31), yang berada di wilayah Medan Satria, akhirnya tiga kawanan maling Warnet tersebut berhasil kami tangkap, Kamis (15/9) sekitar pukul 05.30 WIB di Pondok Gede,” terang Dubbel.
Baca Juga:
BEKASI TIMUR – Jajaran Polresta Bekasi Kota meringkus tiga maling spesialisas warung internet (Warnet) yang beraksi di Jalan Pejuang Jaya Ruko
BERITA TERKAIT
- Cabuli Murid, Pelatih Karate Terancam Denda 900 Gram Emas
- Aksi Oknum Lurah Mencuri HP Warga Terekam CCTV, Alamak
- Abu Rizal Dihajar, Videonya Viral
- Polisi Gerebek Indekos di Koja Jakarta Utara, Ini Hasilnya
- Kapolres Banyuasin Minta Warga Aktif Berantas Judi Online
- Duit Habis Dipakai Judol, Pria di Bandung Pura-Pura Jadi Korban Begal, Bikin Gaduh