Mall Living World Grand Wisata Bekasi Diperkirakan Buka Pertengahan Tahun Depan

Di sisi lain, Wakil Direktur Utama PT Sahabat Duta Wisata, Herry Hendarta mengatakan mall tersebut akan dilengkapi berbagai fasilitas.
Rencananya, akan ada Pasar Modern, Go! Wet Waterpark, pusat kuliner Gelar Warung, Grand Wisata Auto Center, serta berbagai fasilitas kesehatan dan pendidikan.
"Selain itu, dalam waktu dekat akan segera di bangun five star sport club dalam kawasan ini," imbuh Herry.
Sekadar informasi, Grand Wisata Bekasi dipilih sebagai lokasi Living World karena letaknya yang strategis.
Berdiri di atas lahan seluas 4 hektar dengan luas bangunan mall, hotel dan area parkir mencapai 155.000 m2.
Proyek shopping center ini digadang mengeluarkan total investasi hingga Rp1 triliun dan diperkirakan akan
mulai beroperasi pada kuartal pertama 2024. (mcr31/jpnn)
Mall Living World Grand Wisata Belasi diperkirakan akan dibuka pada pertengahan tahun depan.
Redaktur : Budianto Hutahaean
Reporter : Romaida Uswatun Hasanah
- Dokter Kandungan Terduga Pelaku Pelecehan di Garut Berhenti Praktik Sejak 2024, Penyebabnya Masih Diselidiki
- Selebgram Asal Bekasi Ini Diduga Terlibat Investasi Bodong
- Anggaran PSU Kabupaten Tasikmalaya Belum Cair, KPU Jabar Bingung
- Motor vs Mobil di Jalan AH Nasution Bandung, Wildan Prayoga Tewas di Tempat
- Pengunjung Rumah Sakit di Bekasi Aniaya Satpam, Kini Jadi Tersangka
- Kasus Pemerkosaan Dokter PPDS Priguna Anugerah, 2 Pasien RSHS Bandung Jadi Korban Baru