Maluku Kembangkan Pulau Mandiri Pangan
Kamis, 16 Februari 2012 – 09:31 WIB

Maluku Kembangkan Pulau Mandiri Pangan
Menurut dia, ketiga program tersebut sudah berjalan cukup baik. Program Pulau Mandiri Pangan didanai APBD sedang dua program lainnya didanai APBN. Untuk Kota Ambon yang dinilai paling berhasil untuk program Desa Mandiri Pangan yaitu Desa Latuhalat.
Talla mengatakan usaha pencetakan batu tela pernah diintervensi melalui program tersebut, hasilnya sangat baik. Diharapkan melalui usaha mereka itu, setiap kelompok akan mandiri memenuhi bahan pangan. "Kalau bisa membeli bahan pangan melalui hasil usaha itu kan sama artinya mandiri pangan," jelasnya.
Namun ditandaskannya, semangat untuk maju dari petani atau kelompok masyarakat yang memanfaatkan program-program pemberdayaan sangat penting. "Jadi kembali ke soal mental, kita sangat berbeda dengan petani di pulau Jawa. Di sana kalau mereka sudah diberi bibit mereka sudah syukur lalu usaha baik-baik dengan kerja keras," ujarnya.(CR1)
AMBON - Isu kerawanan pangan cukup lekat dengan wilayah kepulauan seperti Maluku. Pasokan makanan bisa saja terbatas kepada masyarakat di suatu daerah
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pendaki Gunung Ranai Dievakuasi Setelah Terpeleset dan Mengalami Cedera Kaki
- Jasad Korban Banjir di Murung Raya Ditemukan Tersangkut di Dahan Pohon Sawit
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku