Maluku Menanti Investor Rumput Laut
Senin, 09 November 2009 – 06:38 WIB
Maluku Menanti Investor Rumput Laut
Dengan pembentukan klaster ini, lanjutnya, rencana pembangunan sarana prasarana akan lebih muda, mempermudah proses alih teknologi, serta industri pengolahan. "Jadi klaster dibentuk bukan berdasarkan kecocokan, tapi pada potensi. Jika suatu kawasan potensinya besar, maka klaster akan dibentuk di sana," katanya.
Baca Juga:
Gubernur Maluku Karel Albert Ralahalu dalam sambutannya berharap, melalui kegiatan temu usaha dan seminar sehari bidang perikanan budi daya laut yang bertemakan "kembangkan budidaya laut kita jaya di Maluku", dapat menjembatani pengambil kebijakan di daerah, pengusaha perikanan, perbankan, instansi terkait dan lembaga pembudidaya laut dalam menata sekaligus mengembangkan perikanan budidaya laut di Maluku. (m1/aj)
AMBON - Ini kabar baik bagi nelayan dan pengusaha rumput laut di Maluku. Pasalnya, sudah ada investor yang bersedia menampung rumput laut dengan
Redaktur & Reporter : Auri Jaya
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia