Maluku Siap Tagih Dana dari BNPP
Jumat, 28 Oktober 2011 – 14:05 WIB
Berulang kali dia mengatakan, forum semacam ini harus dimanfatkan untuk menarik dana sebanyak-banyaknya dari pusat. "Bapak-bapak pulang ke Jakarta dengan membawa segudang data. Nanti kita tagih tindak lanjutnya. Kami bukan emosional, tapi terlalu bersemangat," ujar Djalaluddin yang bicara dengan nada tinggi.
Sementara, Kepala Bidang Kerjasama BNPP, Abner S Keluanan, yang bertindak sebagai moderator, menjelaskan bahwa tidak semua usulan program yang diusulkan daerah bisa terakomodasi. Alasannya, semua usulan nantinya akan dibahas dengan kementrian terkait.
Mengenai mengapa tim BNPP tidak langsung datang ke perbatasan, Abner menjelaskan, jumlah kabupaten perbatasan ada 38. Jadi, tidak mungkin didatangi satu-per satu. "Terlebih tak semua bisa diakses," ujarnya.
Acara di gelar di ibukota provinsi, ulasnya, dengan tujuan agar pihak pemprov bisa ikut memverifikasi usulan-usulan program kegiatan yang disampaikan oleh pemkab yang ada di perbatasan.
AMBON -- Kedatangan tim dari Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) dengan menggelar Lokakarya untuk menyerap masukan program dan kegiatan pembangunan
BERITA TERKAIT
- Irjen Andi Rian Kerahkan 1.471 Personel Kawal Pemungutan Suara Pilkada 2024 di Sumsel
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel