Mama-Mama Desak Miras Tak Masuk Timika
Sabtu, 03 Juli 2010 – 15:16 WIB
Menanggapi tuntutan itu, Wagub Aleks Hesegem menyerukan agar kaum laki-laki juga mendukung pemberantasan minuman keras(miras) di Kabupaten Mimika khususnya dan Papua pada umumnya. “Bapak-bapak semua harus dukung pemberantasan miras,” katanya. Dalam pertemuan itu hadir sejumlah pejabat Pemda Mimika, Muspida Mimika dan pejabat Pemerintah Provinsi Papua di Atuka, Distrik Mimika Tengah. (spy/sam/jpnn)
TIMIKA – Sejumlah ibu-ibu, yang di Papua biasa disebut mama-mama, menggelar pertemuan dengan Wakil Gubernur Provinsi Papua, Aleks Hesegem.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ditresnarkoba Polda Sumsel Memusnahkan Sabu-Sabu 2.689,06 Gram dan 657 Butir Ekstasi
- DPRD Kota Bogor Gelar Sidak ke OPD, Pastikan Pelayanan Tetap Optimal
- Kejari Batam Tahan 2 Tersangka Korupsi Pengelolaan Anggaran RSUD Embung Fatimah
- Terduga Pelaku Penembakan Warga di Nagan Raya Ditangkap Polisi
- Masa Jabatan Selesai, Tabrani Resmi Melepas Tugas Pjs Wali Kota Tangsel
- Gunung Semeru Erupsi Lagi, Tinggi Letusan 600 Meter