Mami U jadi Tersangka Prostitusi di Mansion Semarang
Minggu, 02 Maret 2025 – 21:10 WIB

Direskrimum Polda Jateng Kombes Dwi Subagio. Foto: Wisnu Indra Kusuma/JPNN.com.
Sementara itu, Kabid Humas Polda Jateng Kombes Artanto mengimbau seluruh pengusaha hiburan malam agar mematuhi aturan, dan menjaga norma kesusilaan dalam menjalankan usahanya.
Pihaknya menegaskan bahwa pihaknya tidak akan ragu mengambil tindakan hukum terhadap tempat hiburan yang melanggar aturan, terutama yang berpotensi merusak moral dan ketertiban masyarakat.
"Kami mengingatkan seluruh pelaku usaha hiburan di Jateng agar mematuhi peraturan, dan menjaga etika dalam operasionalnya. Langkah ini penting untuk mencegah kasus serupa," kata Kombes Artanto.(wsn/jpnn)
Polda Jateng menetapkan Mami U sebagai tersangka buntut penggerebekan striptis di Mansion KTV & Bar Semarang.
Redaktur : Mufthia Ridwan
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
BERITA TERKAIT
- Buntut Suguhkan Striptis, Mansion KTV & Bar Ditutup Sampai Waktu yang Belum Ditentukan
- Polisi Selidiki Dugaan Prostitusi di Balik Striptis Mansion Executive Karaoke Semarang
- Detik-detik AKP Hariyadi Menghajar Darso, Inilah Kalimat Korban Pemicu Oknum Polisi Itu Emosi
- Eh, Ada Tempat Karaoke di Semarang Menyuguhkan Striptis
- Istri Mantan Atlet Australia Ingin Suaminya Ikut Diadili dalam Kasus Prostitusi
- Kasus Kematian Darso, AKP Hariyadi Ditahan Polda Jateng