Mamic: LSI Lebih Bergairah
Rabu, 23 November 2011 – 09:35 WIB
BANDUNG -- Sikap Persib Bandung yang lebih memilih berlabuh di Liga Super Indonesi (LSI) ternyata memberikan keuntungan tersendiri bagi tim kebanggaan warga jawa Barat ini. Hal ini seperti diutarakan Pelatih Persib Bandung Drago Mamic. Dia mengaku senang jika Persib lebih memilih bermain di Liga Super Indonesia (LSI) musim 2011/2012. Dengan banyaknya tim kuat yang ikut dalam kompetisi ini menjadi alasan utama dirinya menyetujui anak asuhnya bermain di dalam kompetisi ini.
Pasalnya dengan jadwal pertandingan yang masih lama, memungkinkan Persib untuk lebih mempersiapkan diri dalam menghadapi putaran Kompetisi yang di gagas PT Liga Indonesia (LI) ini.
Baca Juga:
Apalagi di dalam kompetisi ini tim- tim elit di Indonesia pun telah menyatakan keikutsertaannya, ini tentunya menjadi bukti bahwa kompetisi ini di perkirakan bakalan lebih bergairah jika dibandingkan kompetisi hasil gagasan Djohar Arifin selaku ketua PSSI yang mengusung kompetisi Liga Prima Idnonesia (LPI).
Baca Juga:
BANDUNG -- Sikap Persib Bandung yang lebih memilih berlabuh di Liga Super Indonesi (LSI) ternyata memberikan keuntungan tersendiri bagi tim kebanggaan
BERITA TERKAIT
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Thiago Motta Puji Performa Khepren Thuram di Juventus
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit