Mamin Kadaluarsa Marak Dijual di Pasar

Mamin Kadaluarsa Marak Dijual di Pasar
Mamin Kadaluarsa Marak Dijual di Pasar
Selain makanan kedaluarsa, pihaknya juga berhasil mengamankan beberapa minuman beralkohol seperti anggur dan lainya yang dijual bebas di toko tersebut. “Untuk mengantisipasi peredaran makanan kedaluwarsa menjelang Idul Fitri ini kami memang sengaja melakukan penyisiran baik di pasar tradisonal maupun modern guna mengamankan sekaligus menertibkan dan menghanguskan jika ditemukan ada makanan maupun minuman kedaluwarsa  serta minuman beralkohol yang masih dijual,” ungkapnya.

Sementara itu, munculnya isu peredaran ayam tiren maupun sapi glonggongan mengakibatkan penjuaan daging sempat menurun. Hal itu diungkapkan Juju (54) pedagang daging yang ada di pasar Leuwimunding.”Akibat munculnya isu itu jelas mempengaruhi penjualan daging, padahal daging yang dijual di pasar ini dijamin cukup bagus dan bersih serta bebas dari penyakit karena memang sudah melalui proses pemeriksaan yang cukup ketat,” paparnya. (pai)

MAJALENGKA - Yayasan Lembaga Bantuan Konsumen (YLBKM) Kabupaten Majalengka, Provinsi Jawa Barat meminta agar Dinas Koperasi Usaha Kecil Menengah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News