Mampir ke Pasar Kapuas Indah Pontianak, Ganjar Beli Sepatu Seharga Rp 65 Ribu
Rabu, 31 Januari 2024 – 21:50 WIB

Calon Presiden RI nomor urut 3 di Pilpres 2024 Ganjar Pranowo mampir ke Pasar Kapuas Indah, salah satu tradisional di Kota Pontianak, Kalbar, Rabu (31/1). Ganjar membeli sepatu seharga Rp 65 ribu. Foto: Tim Media GP.
Dia menilai Ganjar merupakan sosok yang sederhana dan berintegritas.
"Bangga sekali, senang didatangi Pak Ganjar. Ternyata benar kata orang, beliau itu sederhana sekali. Beli sepatu di pasar seperti ini, harganya murah beliau pun mau,” katanya.
Lina berharap Ganjar bisa menjadi presiden Indonesia. Sebab, kata dia, Indonesia butuh sosok pemimpin yang sederhana dan merakyat seperti Ganjar.
"Semoga Pak Ganjar jadi presiden," ungkap Lina. (jpnn)
Ganjar Pranowo mampir ke Pasar Kapuas Indah Pontianak. Dia membeli sepatu seharga Rp 65 ribu.
Redaktur : M. Kusdharmadi
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- PAN Dukung Prabowo Jadi Capres 2029, Ahmad Sahroni: Masih Dini untuk Bicara Pilpres
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Anggota DPRD Tersangka Korupsi Pengadaan Tanah Bank Kalbar Segera Disidang
- Ahli Kepemiluan Usul Ambang Batas Maksimal 50 Persen di Pilpres dan Pilkada