MAMPU Menggerakkan Perempuan Indonesia Melawan Diskriminasi
Jumat, 11 September 2020 – 05:05 WIB

Perempuan Indonesia harus bergerak melawan diskriminasi. Foto: dok Mampu
Kampanye #MajuPemimpinPEREMPUAN sedang berlangsung sepanjang Agustus – September 2020 dan diperkirakan bisa melibatkan lebih dari 3.500 perempuan akar rumput yang tinggal di lebih dari 500 desa, di 67 kabupaten/kota yang tersebar di 23 provinsi Indonesia.
Untuk diketahui MAMPU adalah program inisiatif bersama antara pemerintah Australia dan Indonesia. Program ini mendukung Pemerintah Indonesia dalam mencapai Target Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) dengan membangun kepemimpinan dan pemberdayaan perempuan, sehingga akses perempuan terhadap pelayanan dasar dan program pemerintah meningkat. (flo/jpnn)
MAMPU adalah program inisiatif bersama antara pemerintah Australia dan Indonesia untuk membangun kepemimpinan dan pemberdayaan perempuan
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Asyik, Seluruh Perempuan Gratis Naik Transjakarta-MRT pada Hari Kartini
- Polisi Ungkap Misteri Penemuan Mayat Perempuan di Cimahi, Ternyata
- Siti Fauziah: Perempuan Perlu Support System Lebih Kuat Agar Bergerak di Bidang Ekonomi
- Cegah Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak, Waka MPR Tekankan Hal Ini Terus Diperkuat
- Ketimpangan Gender Masih jadi Persoalan di Indonesia, Perlu Kolaborasi Lintas Sektor