Man United vs Newcastle: Jaga Tradisi Raja Boxing Day
Live SCTV, Jumat (26/12) Pukul 22:00 WIB

Itu karena jomplangnya barisan pemain pelapis akibat cederanya Daley Blind, Luke Shaw, Jesse Lingard dan Tom Thorpe. Sedang kondisi Marcos Rojo, Marouane Fellaini, Ander Herrera dan Chris Smalling diragukan fit saat hari H. Sementara The Magpies kehilangan Cheick Tiote (skorsing), Davide Santon, Siem de Jong, Gabriel Obertan, Ryan Taylor, Rolando Aarons, Curtis Good, serta dua kiper utama, Tim Krul dan Rob Elliot yang masih cedera.
”Laga ini amat penting bagi kami untuk dapat tiga poin, karena kami main di kandang dan dapat dukungan dari fans guna menjaga performa,” koar De Gea di situs klub. ”Kami tak berlatih di hari Natal tahun ini. Itu bagus buat para pemain asing, karena biasanya mereka libur, kini harus beradaptasi. Lawan Newcastle akan selalu sengit. Usai ditekuk Sunderland, mereka dituntut bangkit. Saya pikir, mereka sudah siap untuk laga ini dan kami harus berada dalam penampilan terbaik,” sesumbar Rooney. (sbn/indopos/jpnn)
MANCHESTER - Bagi Manchester United (MU), duel tanggal 26 Desember setiap tahunnya tidak hanya bermakna mempertahankan status sebagai Raja Boxing
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Cek Klasemen Final Four Proliga 2025: Jakarta LavAni Belum Terkalahkan
- Heri TMJ Juara Batulicin Open 2025, Raih Hadiah Biliar Terbesar di Indonesia
- Kelsey Robinson Masih Belum Bisa Bawa Electric PLN Raih Kemenangan
- Popsivo Polwan Menang, Cek Klasemen Final Four Proliga 2025
- Debut Manis HydroPlus Strikers & MilkLife Shakers Raih Runner-up di JSSL Singapore 7’s 2025
- Legenda Basket Indonesia Saling Sikut Menjelang IBL All Star 2025