Manchester City vs Chelsea, Pochettino Sampaikan Pesan Ini untuk Cole Palmer
Sabtu, 20 April 2024 – 14:35 WIB

Gelandang serang Chelsea Cole Palmer (kiri) merayakan gol kemenangan atas Manchester United di Stamford Bridge. (Glyn KIRK / AFP)
Mantan pelatih Tottenham dan PSG itu berpesan kepada Palmer agar menjaga sikap di luar lapangan, berkaca pada kisah bintang-bintang muda yang meredup kariernya karena faktor gaya hidup.
“Kami mesti berhati-hati. Kami punya pengalaman menangani hal seperti ini, ketika seorang anak muda menjadi bintang besar," kata dia.
"Mengapa pemain itu tidak tampil dalam beberapa bulan? Karena hidupnya berubah. Maka dia perlu belajar dari pengalaman ini," tambah Pochettino. (antara/jpnn)
Manchester City dan Chelsea akan bertanding di laga semifinal Piala FA. Ada pesan dari Pochettino untuk pemainnya, Cole Palmer.
Redaktur & Reporter : M. Kusdharmadi
BERITA TERKAIT
- City vs Plymouth di Piala FA: Guardiola tak Ingin Timnya Bernasib Sama dengan Liverpool
- Menang 2-1, Brighton Depak Chelsea dari Piala FA
- Piala FA: Melawan Tim Divisi 3 Leyton Orient, Man City hanya Mampu Menang Tipis
- MU Kalahkan Leicester, Ruben Amorim Masih tak Puas dengan Performa Timnya
- Everton Pecat Sean Dyche Beberapa Jam Sebelum Pertandingan Piala FA
- Gol Palmer Sia-Sia, Chelsea Kalah Melawan Fulham di Stamford Bridge