Manchester United Harus Berterima Kasih pada Anthony Martial
Minggu, 21 Januari 2018 – 00:40 WIB

Anthony Martial. Foto: AFP
jpnn.com, LONDON - Anthony Martial menjadi bintang Manchester United kala menekuk Burnley dengan skor 1-0 (0-0) pada pekan ke-28 Premier League di Turf Moor, Sabtu (20/1).
Dia berhasil mencetak gol semata wayang ketika laga memasuki menit ke-54.
Ini merupakan kali pertama Martial bisa mencetak gol di tiga laga beruntun.
Kemenangan MU tak diraih dengan mudah. Burnley yang bertindak sebagai tuan rumah langsung menggebrak sejak awal pertandingan.
James Tarkowski dan Jeff Hendrick beruturut-turut mengancam gawang MU.
Burnley mengancam melalui tendangan Johann Gudmundsson.
Namun, tendangan Gudmundsson masih mampu diantisipasi kiper MU David de Gea.
Tak lama berselang, MU gantian mengancam lewat tendangan kaki kanan Martial.
Anthony Martial menjadi bintang Manchester United kala menekuk Burnley dengan skor 1-0 (0-0) pada pekan ke-28 Premier League di Turf Moor, Sabtu (20/1).
BERITA TERKAIT
- MU Bakal Bangun Stadion Baru di Dekat Old Trafford, Berkapasitas 100 Ribu Penonton
- Declan Rice Selamatkan Arsenal dari Kekalahan di Kandang MU
- Hasil Liga Europa: MU Ditahan Imbang Real Sociedad
- Amorim Dukung Maguire kembali Memperkuat Timnas Inggris
- Liga Inggris: Liverpool Kukuh di Puncak Klasemen Setelah Hajar Newcastle United
- Merugi 5 Tahun Berturut-turut, Manchester United akan Pecat 150-200 Pegawai