Manchester United Waspada Melawan West Ham
Rabu, 29 Oktober 2008 – 07:45 WIB

Manchester United Waspada Melawan West Ham
Memang, masih ada mantan bomber Deportivo La Coruna dan timnas Spanyol Diego Tristan. Tapi, kondisi fisik mereka masih belum meyakinkan untuk dimainkan dalam laga tersebut. Sementara itu, Dean Ashton baru bisa kembali ke lapangan hijau tahun depan karena operasi engkel. "Saya terpaksa kembali memainkan Bellamy sebagai penyerang murni, bukan penyerang sayap sebagaimana lawan Arsenal. Sebab, opsi kami terbatas," urai Gianfranco Zola, arsitek West Ham, kepada Sportinglife. (dns/ca)
PERKIRAAN PEMAIN
MANCHESTER UNITED (4-4-2): 1-Van der Sar (g); 6-Brown, 5-Ferdinand, 15-Vidic, 3-Evra; 8-Anderson, 24-Fletcher, 11-Giggs, 17-Nani; 9-Berbatov, 32-Tevez
CADANGAN: 29-Kuszczak, 2-Neville, 7-Ronaldo, 10-Rooney, 13-Park, 16-Carrick, 22-O'Shea
MANCHESTER - Kerugian dialami Manchester United saat ditahan 1-1 oleh Everton di Goodison Park Sabtu lalu (25/10). Gara-gara hasil itu, misi United
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah