Mancini Kejar Tujuh Trofi
Senin, 14 Mei 2012 – 09:37 WIB
Mancini beruntung karena dia mendapat dukungan dari manajemen City. Dia juga memiliki hubungan baik dengan Chairman City Khaldoon Al Mubarak. Jelang laga City kontra Queens Park Rangers, Al Mubarak pun menyempatkan bertemu Mancini secara empat mata untuk memberi dukungan.
Namun, spekulasi lain menyebutkan apabila pertemuan mereka terkait masa depan Mancini di City. Kontrak lama Mancini berakhir musim panas 2013 dan City berniat memperpanjangnya hingga 2016. Dalam kontrak baru, Mancini disebut akan menerima kenaikan gaji menjadi 5,5 juta pounds atau lebih dari Rp 81 miliar per tahun. Itu berarti menyamai bayaran kolega dari rival sekota, pelatih United Sir Alex Ferguson.
"Bersaing dengan United tidak mudah karena mereka adalah pemenang selama satu dekade terakhir. Jadi, gelar ini (Premier League) merupakan sejarah bagi klub maupun capaian terbaik dalam karir saya," tutur Mancini.
Di kesempatan terpisah, Ferguson bersikukuh bahwa titel Premier League musim ini tidak berarti menjadi awal lahirnya dinasti juara City. Itu karena Ferguson yang telah menangani United selama 25 tahun terakhir tersebut tidak akan tinggal diam.
MANCHESTER - Prestasi Manchester City di bawah kendali Roberto Mancini atau sejak Desember 2009 berada dalam grafik menanjak. Di musim penuh pertamanya
BERITA TERKAIT
- Upbit Indonesia Dukung Generasi Muda di Bidang Olahraga Kancah Internasional
- Prediksi Bojan Hodak Menjelang Indonesia vs Arab Saudi, Ada Faktor Cuaca
- Diterpa Badai Kritik, Shin Tae Yong Curhat Begini
- Indonesia vs Arab Saudi: Kans Eliano Reijnders Starter?
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi, Erick Thohir: Berikan yang Terbaik, Percaya Kita Bisa Bangkit
- Timnas Indonesia vs Arab Saudi: Ernando Ari Minta Skuad Garuda Mewaspadai Serangan Balik