Mancini Menyesal tak Dapatkan RVP
Minggu, 24 Februari 2013 – 09:19 WIB

Mancini Menyesal tak Dapatkan RVP
Belakangan, manajer asal Italia tersebut mengatakan bahwa dirinya tertarik dengan Edinson Cavani. Dia juga menyebut, Radamel Falcao sangat cocok bermain di Inggris. Keduanya pun dikabarkan menjadi incarannya pada bursa transger musim panas tahun ini.
Baca Juga:
"Aku menyukainya (Cavani), tapi semua klub meinginkannya. Banyak pemain top yang tersedia dan aku tidak tahu apa yang akan terjadi. Saat ini Cavani masih bermain untuk Napoli," kata Mancini.
Sementara itu, dikaitkan dengan kepindahan ke Real Madrid dan Barcelona musim panas nanti, Sergio Aguero menepisnya dengan mengklaim ia bahagia di Manchester City. Jawara Premier League itu nyaris dipastikan bakal kehilangan gelar juara mereka musim ini, dan rumor pun merebak jika penyerang Argentina itu bakal pulang kembali ke Spanyol menuju satu dari dua raksasa tersebut.
Namun mantan penyerang Atletico Madrid yang diboyong seharga 38 juta poundsterling di musim panas 2011 itu mengaku tak punya niatan pergi dari Etihad Stadium, terutama karena ia mengaku punya ikatan unik dengan klub.
ROBERTO Mancini menyebut Manchester City melakukan kesalahan musim ini. Kesalahan tersebut adalah kegagalan klub untuk mendatangkan pemain yang benar-benar
BERITA TERKAIT
- 10 Pemain Persebaya Raih Kemenangan Penting dari Madura United
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?