Mancini: MU Sangat Butuh van Persie
Sabtu, 11 Agustus 2012 – 22:26 WIB

Mancini: MU Sangat Butuh van Persie
MANCHESTER - Upaya klub raksasa sepakbola Inggris Manchester United untuk mendatangkan bintang Arsenal asal Belanda Robin Van Persie terus berlanjut. Manajemen lub The Red devils—julukan MU—terus melakukan negosiasi dengan The Gunners, Arsenal agar mendapatkan jasa Van Persie musim depan. ‘’Jika mereka bisa mendapatkan Van Persie, itu akan lebih baik bagi mereka (MU),’’ ujar Mancini seperti dikutip Tribal Football, Sabtu (11/8).
Van Persie kini sangat dibutuhkan MU selepas musim lalu harus dilalui dengan tanpa gelar satupun. Karena itulah MU membutuhkan tandem ideal bagi Wayne Rooney di barisan depan yang bisa menggetarkan nyali lawan-lawan.
Baca Juga:
Terkait rencana pembelian Van Persie ini pelatih Manchester City, Roberto Mancini menyadari bagaimana bahayanya MU jika berhasil menggaet Persie.
Baca Juga:
MANCHESTER - Upaya klub raksasa sepakbola Inggris Manchester United untuk mendatangkan bintang Arsenal asal Belanda Robin Van Persie terus berlanjut.
BERITA TERKAIT
- Ini 3 Tim Liga 2 yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan, Siapa Bakal Degradasi?
- Ahlan wa Sahlan Persijap Jepara di Liga 1 Musim Depan
- Peluang Salah Memenangkan Ballon d’Or Lebih Besar jika Liverpool Juara
- Timnas Indonesia Bernuansa Barcelona setelah Kedatangan Jordi Cruyff
- Pordasi dan Pemda Bali Kolaborasi Percepat Zona Bebas Penyakit Kuda
- Bejo Sugiantoro Tutup Usia, Sempat Tak Sadarkan Diri Kala Bermain Futsal