Mancini: Trofi ini untuk Pendukung City
Senin, 14 Mei 2012 – 12:29 WIB

Mancini: Trofi ini untuk Pendukung City
MANCHESTER - Roberto Mancini akhirnya berhasil membawa trofi Barclays Premier League pertama bagi Manchester City dalam 44 tahun terakhir. Gol pembukan Pablo Zabaleta dan dua gol Edin Dzeko serta Sergio Aguero di masa injury time memastikan kemenangan 3:2 atas Queens Park Rangers (QPR) sekaligus mengunci gelar musim ini. "Sudah 44 tahun klub tidak merengkuh gelar juara. Setiap orang di City tahu ini terlalu lama. Kami melakukannya dengan keras tapi saya tegaskan itulah cara City," tambahnya.
Terkait trofi ini Mancini menyebut dirinya mempersembahkan gelar tersebut untuk para pendukung The Citizen.
Baca Juga:
"Ini adalah hari yang hebat untuk City dan para pendukung kami," ujar Mancini usai laga melawan QPR Minggu (13/5) malam tadi.
Baca Juga:
MANCHESTER - Roberto Mancini akhirnya berhasil membawa trofi Barclays Premier League pertama bagi Manchester City dalam 44 tahun terakhir. Gol pembukan
BERITA TERKAIT
- Peluang Salah Memenangkan Ballon d’Or Lebih Besar jika Liverpool Juara
- Timnas Indonesia Bernuansa Barcelona setelah Kedatangan Jordi Cruyff
- Pordasi dan Pemda Bali Kolaborasi Percepat Zona Bebas Penyakit Kuda
- Bejo Sugiantoro Tutup Usia, Sempat Tak Sadarkan Diri Kala Bermain Futsal
- Pelita Jaya Gelar Prosesi Pemberian Cincin Juara IBL 2024 di GOR Soemantri
- PSSI belum Pastikan Indra Sjafri jadi Pelatih Timnas untuk SEA Games 2025