Mandalika Mengubah Wajah Indonesia, Aksi Mbak Rara pun Mendunia
Senin, 21 Maret 2022 – 10:38 WIB
Seluruh penonton termasuk kru tim dan pembalap MotoGP dibuat terheran oleh aksinya.
Ternyata, pemilik nama lengkap Raden Roro Istiati Wulandari itu dimintai bantuan secara khusus dalam event dunia itu.
"Saya direkomendasikan Pak Erick Thohir (Menteri BUMN) untuk membantu penyelenggaraan MotoGP Mandalika," kata Rara.
Aksi Mbak Rara di sesi race day MotoGP Mandalika pun membuatnya langsung dikenal dunia.
Akun ofisial MotoGP di Twitter sampai membuat pengakuan atas kerja Mbak Rara saat hujan mendera Sirkuit Mandalika jelang start seri kedua MotoGP 2022. (ant/rdo/fat/jpnn)
Gubernur NTB Zulkieflimansyah menyebut Mandalika mengubah wajah Indonesia di mata dunia. Aksi pawang hujan Mbak Rara pun mendunia.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Prabowo Seorang Kesatria, Harus Tegas Hadapi Cawe-Cawe Jokowi di Pilkada
- Pilwalkot Semarang 2024: Restu & Doa Jokowi untuk Yoyok-Joss
- Lihat Senyum Jokowi saat Kampanye Luthfi-Yasin di Simpang Lima Semarang
- Dukungan Anies untuk Pram-Rano Bakal Berdampak Signifikan
- MotoGP 2025: Suksesor Marc Marquez di Gresini Racing Mematok Target Tinggi
- Agung Sebut Pilkada Jateng Jadi Ajang Pertarungan Efek Jokowi vs Megawati