Manfaat Konsumsi Makanan Fermentasi untuk Kesehatan

jpnn.com - Fermentasi merupakan sebuah proses yang melibatkan penguraian gula oleh bakteri dan ragi. Melalui proses tersebut selain bisa membantu meningkatkan pengawetan makanan, juga memperbanyak jumlah bakteri baik di usus.
Beberapa jenis makanan dan minuman hasil fermentasi yang banyak digemari adalah tempe, yoghurt hingga kimchi.
Berikut sejumlah manfaat dari mengonsumsi makanan dan minuman fermentasi yang baik untuk kesehatan tubuh di antaranya:
1. Merangsang pertumbuhan bakteri baik.
Mengonsumsi makanan dan minuman yang telah melalui proses fermentasi akan menguntungkan sistem pencernaan Anda.
Probiotik telah terbukti menjaga kesehatan usus, membantu proses pencernaan, serta meningkatkan kekebalan tubuh.
Pasalnya, ketidakseimbangan bakteri dalam usus bisa menyebabkan intoleransi laktosa, intoleransi gluten, infeksi jamur, alergi, bahkan asma.
2. Menyerap nutrisi makanan lebih baik.
Berikut sejumlah manfaat dari mengonsumsi makanan dan minuman fermentasi yang baik untuk kesehatan tubuh.
- 4 Manfaat Yoghurt yang Tidak Terduga, Ampuh Menurunkan Tekanan Darah
- 4 Pilihan Menu Sarapan Sehat yang Bisa Anda Konsumsi
- Berkat BNI Xpora Produsen Tempe Asal Bogor ini Bisa Tembus Ekspor ke 10 Negara
- Jaga Kesehatan Usus dengan Mengonsumsi 5 Makanan Kaya Nutrisi Ini
- Rambut Rontok Bakalan Ambyar dengan Menggunakan 3 Bahan Alami Ini
- 5 Khasiat Kacang Kedelai, Bantu Turunkan Serangan Penyakit Ini pada Pria