Manfaat Lain Kolagen untuk Kesehatan
Kolagen berperan dalam membangun dan menjaga jaringan ikat sehat yang melapisi seluruh saluran pencernaan kita.
Kerusakan jaringan ini bisa menyebabkan peradangan dan sindrom usus bocor.
Karena kolagen adalah komponen kunci di dinding usus, suplementasi bisa membantu untuk memperbaikinya.
Asam amino lain dalam kolagen, glutamin, bisa membantu mencegah radang dinding usus dan bisa membantu penyembuhan usus bocor.
Kolagen mengandung jumlah glisin dan prolin yang melimpah, yang bisa membantu dalam penyembuhan lapisan lambung dan mencegah ulkus yang diinduksi stres.
Stres sedikit adalah kuncinya. Jika Anda adalah seseorang dengan banyak stres, maka Anda ingin menambahkan makanan dan peptida yang bisa meningkatkan kolagen.
2. Meringankan sembelit
Kolagen bisa membantu mengatasi sembelit karena merupakan molekul hidrofilik, yang bisa membantu menarik molekul air dan asam.
Ibaratnya, kolagen adalah sebuah lem yang merekatkan keseluruhan tubuh menjadi satu kesatuan.
- 5 Khasiat Nanas Campur Madu, Kaya Kandungan Kolagen yang Penting untuk Tubuh
- Jele Minuman Kolagen: Solusi Kecantikan Kulit Antimainstream
- 5 Makanan Kaya Kolagen yang Baik untuk Kulit Anda
- Dermal Filler dan Biostimulator Efektif Merangsang Produksi Kolagen
- 6 Manfaat Nanas yang Bakalan Bikin Wanita Kaget
- 7 Manfaat Nanas, Aman Dikonsumsi Penderita Penyakit Ini