Manfaatkan Pos Kesehatan Depkes
Rabu, 16 September 2009 – 16:34 WIB
JAKARTA- Jumlah pemudik yang diperkirakan mencapai 10 juta lebih menjadi perhatian khusus Departemen Kesehatan. Yaitu dengan memberikan pelayanan bagi para pemudik, yang menggunakan angkutan laut dan udara, setiap Kantor Kesehatan Pelabuhan (KKP) yang merupakan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Depkes. “Mereka sudah berkoordinasi dengan Dinas Kesehatan setempat melakukan pemeriksaan sampel makanan di rumah-rumah makan yang berada di sekitar terminal, stasiun kereta api, pelabuhan laut dan bandara serta rumah makan yang menjadi tempat pemberhentian pemudik,” tambahnya.
“Di daerah pasti akan menyiapkan pos-pos kesehatan di terminal, pelabuhan dan bandara sesuai dengan jadwal keberangkatan kapal dan pesawat. Kami berharap, para pemudik memanfatkan fasilitas ini,” kata Dirjen Pengendalian Penyakit dan Penyehatan Lingkungan Depkes (P2PL) Prof dr Tjandra Yoga Aditama, Sp.P., MARS dalam jumpa persnya di Depkes, Rabu (16/9).
Baca Juga:
Dikatakan, soal kesiapsiagaan kesehatan menghadapi Arus Mudik Lebaran tahun 1430 H/2009. Untuk mencegah terjadinya penularan penyakit melalui makanan pihaknya telah menginstruksikan Balai Teknik Kesehatan Lingkungan (BTKL) dan KKP.
Baca Juga:
JAKARTA- Jumlah pemudik yang diperkirakan mencapai 10 juta lebih menjadi perhatian khusus Departemen Kesehatan. Yaitu dengan memberikan pelayanan
BERITA TERKAIT
- Ini Upaya Propan Raya dan LPJK dalam Perlindungan Gedung dari Kebakaran
- Mendikdasmen Beri Sinyal Ada Regulasi Baru Penempatan Guru PPPK, Hamdalah
- Hari Ini Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2, Honorer Jangan Nekat Bertindak Konyol
- BMKG Ungkap Prakiraan Cuaca Hari Ini, Ada Hujan di Sejumlah Wilayah
- Seorang Nelayan Asal Pandeglang Tewas Tersambar Petir Saat Melaut, Tim SAR Bergerak
- 5 Berita Terpopuler: Pendaftaran PPPK 2024 Tahap 2 Dimulai, Honorer Titipan Mencuat, Ternyata Ada Kejutan yang Muncul