Manfaatkan Potensi Rebound Pekan Ini
Senin, 26 September 2011 – 06:46 WIB
Billy memerkirakan indeks akan bergerak di kisaran support 3,380 dan resistance 3,550. Investor disarankan memanfaatkan kesempatan seandainya terjadi rebound itu untuk keluar dulu dan mengurangi posisi di saham. "Karena long term trend IHSG sudah patah sekarang," sarannya.
Baca Juga:
Senior Research PT HD Capital, Yuganur Wijanarko, menilai bahwa IHSG akan memulai proses rally selama seminggu yang akan berakhir pada 30 September di level 3,800. "Hal tersebut didorong oleh laporan keuangan emiten saham yang sudah jenuh jual dan murah sehingga memicu bargain hunting serta ekspektasi window dressing," paparnya dalam riset yang dirilis untuk perdagangan hari ini.
Yuganur menyarankan beli terhadap beberapa saham unggulan di antaranya INDF, ASII, ASRI, dan BMRI. Indeks diperkirakan bergerak di kisaran support 3.400 - 3.300 - 3.260 dan resistance 3.550 - 3.750 - 3.825.(gen)
JAKARTA - Mengawali pekan ini, Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) punya bekal positif. Setelah akhir pekan kemarin naik 57.203 (1.70 persen) ke level
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi