Manfaatkan SPG Berhijab untuk Berjualan Hewan Kurban, Nih Fotonya
Selasa, 23 Agustus 2016 – 08:28 WIB

Dua SPG saat memberi makan kambing di tempat penjualan hewan kurban di Jalan Raya Gunungpati, Kelurahan Sadeng, Semarang. Foto: Adityo Dwi/Radar Semarang/JPG
Pada Idul Adha tahun ini, pihaknya menyediakan sedikitnya 300-400 ekor kambing mulai jenis kelas A dengan harga Rp 1,750 juta sampai Rp 2.5 juta, kelas B dengan harga Rp 3 juta hingga Rp 3,5 juta, serta kambing jenis Etawa mulai Rp 4 juta hingga Rp 5 juta.
Salah seorang pembeli, Rahmadi, 50, mengaku, sedikit kaget saat mengetahui ada SPG hewan kurban. Ia yang melintas di Jalan Raya Gunungpati akhirnya tertarik berhenti untuk membeli hewan kurban yang ditawarkan.
”Penawaran para SPG cukup memikat. Selain itu, kambing yang dijual banyak pilihannya dengan harga relatif lebih murah,” kata warga Gajahmungkur, Semarang ini.(hid/aro/ce1/jpg/ara/jpnn)
SEMARANG – Ada cara unik yang dilakukan penjual hewan kurban di Semarang, Jawa Tengah ini. Seorang pedagang hewan kurban, Margo Santoso (40)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024
- Detik-Detik Penumpang KA Ciremai Terperosok di Rel Stasiun Semarang Poncol