Manggis Bali Menarik Hati Pasar China
Kamis, 05 April 2018 – 18:08 WIB
Karantina Pertanian Denpasar berharap nantinya Bali mampu menyumbang volume ekspor manggis yang tinggi. Pemerintah menargetkan 20 ribu ton manggis ke China secara langsung.
"Hari ini akan dikirim 7.2 ton manggis ke China, menyusul ekspor yang sudah beberapa hari lalu. Kami optimis kita bisa konsisten menyuplai manggis ini," tambahnya.
Manggis asal Bali sejak Januari 2018 hingga hari ini telah terkirim ke China dan Thailand dengan volume lebih dari 49 ton melalui bandara Ngurah Rai. Data ekspor manggis secara nasional saat ini telah lebih dari 10.000 ton.(jpnn)
Dengan terbukanya kembali pasar manggis di China pada akhir 2017, Badan Karantina Pertanian terus memaksimalkan peluang ini untuk mengakselerasi ekspornya.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 6 Bahaya Sering Konsumsi Buah Manggis, Penderita Diabetes Harus Waspada
- Jangan Berlebihan Konsumsi Manggis, Ini 6 Efek Sampingnya
- Menteri SYL Sampaikan Arah Kebijakan Pertanian Kementan Pada 2021
- Harga Kedelai tak Stabil, Mentan Syahrul Yasin Limpo Langsung Lakukan Ini
- Kementan Ungkap 10 Provinsi Produsen Jagung Terbesar Indonesia
- Ihhh, Ini 6 Bahaya Konsumsi Buah Manggis Secara Berlebihan