Mangindaan Akui Ada Mafia CPNS Gentayangan
Pengumuman Hasil Tes CPNS Harus Transparan
Rabu, 18 November 2009 – 16:01 WIB
Menanggapi ini, Mangindaan mengaku mendukung penuh transparansi dalam seleksi CPNS tersebut. Dia berjanji untuk mengubah sistem seleksi, mulai dari administrasi, tes akademik, pemeriksaan, sampai kepada pengumuman, untuk dilaksanakan setransparan mungkin.
"Saya akan buat aturan baru tentang itu, dan akan berlaku mulai seleksi CPNS tahun ini. Di mana pengumumannya harus terbuka dan dipampangkan hasil tesnya," pungkasnya. (esy/fla/JPNN)
JAKARTA - Menneg PAN EE Mangindaan mengakui adanya praktik mafia dalam penerimaan CPNS. Mangindaan mengatakan, meski reformasi birokrasi terus digalakkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- TNI AD Kerahkan Ratusan Personel untuk Membantu Warga Terdampak Erupsi Gunung Lewotobi Laki-Laki
- Tahun Depan, Sebegini Jumlah Guru ASN & Honorer yang Dapat Tunjangan, Lainnya Sabar
- La Nina Picu Cuaca Ekstrem Menjelang Nataru, Wisatawan Diminta Waspada
- Ibas: Di Tangan Gurulah Masa Depan Bangsa Akan Dibentuk
- Dazle David Toalu Harumkan Indonesia lewat Berbagai Kompetisi Internasional
- ATI & PASEO Gencarkan GET Bagi Pelajar Sekolah