Mangindaan Ogah Terima Remunerasi

Mangindaan Ogah Terima Remunerasi
Mangindaan Ogah Terima Remunerasi
Ditanya apakah pemberian remunerasi untuk 12 kementerian/lembaga yang anggarannya sudah masuk APBN 2010 akan tertunda, menurut Mangindaan, tidak. "Menkeu sudah mengatakan, anggarannya sudah ada. Cuma kan harus tetap mengikuti mekanisme. Dinilai dulu, kemudian diperingkat, baru diberikan remunerasi sesuai capaian reformasi birokrasinya," tandasnya.(esy/jpnn)

JAKARTA- Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi EE Mangindaan belum bersedia menerima remunerasi (tunjangan kinerja) di instansinya.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News