Manohara Melapor ke Mabes Polri
Kamis, 18 Juni 2009 – 13:52 WIB
MANOHARA ODELIA PINOT dengan Temngku Fakhry. Akhirnya Manohara melaporkan suaminya Tengku Fakhry ke polisi dengan tuduhan memperkosa.
Namun, lagi-lagi laporan itu bertepuk sebelah tangan. Mabes Polri menganjurkan Manohara Odelia Pinot untuk melaporkan kasus penganiayaan yang dialaminya ke Polisi Diraja Malaysia. Polri akan bekerja sama dengan Polisi Malaysia dalam kasus tersebut. "Seharusnya, Mano ke sana karena dia harus memberi keterangannya. Kejadian dia disayat-sayat kan di sana," ujar Direktur I Kantramas Bareskrim Mabes Polri Brigjen Pol Bachtiar Tambunan di Mabes Polri kemarin.
Baca Juga:
Menurut Bachtiar, Polri telah menerima laporan Mano. Polisi juga telah meminta visum penganiayaan Manohara. Semua bukti yang diberikan pihak Manohara juga sudah diterima penyidik. "Hasil visum tadi itu bahan untuk kita koordinasi dengan polisi di sana. Yang jelas kita akan lakukan koordinasi dengan police to police," katanya. Tapi, kalau Mano tidak mau lapor bagaimana - "Ya itu bagaimana proses di sana. Yang jelas di sana juga mau diproses," katanya.(rdl/iro)
JAKARTA - Manohara Odelia Pinot kembali melapor ke Mabes Polri kemarin. Kali ini dia datang ke gedung Bareskrim untuk melengkapi laporan atas dugaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin
- KPPI 2025 Siap Digelar, PENEMU Dorong Perempuan Ambil Peran Strategis
- Pemerintah Klaim Tarif Impor Trump dari AS Tak Ganggu Swasembada Nasional