Mantan Bupati Bone Balango Bakal Dijemput Paksa
Rabu, 28 Mei 2014 – 07:16 WIB

Mantan Bupati Bone Balango Bakal Dijemput Paksa
"Itu. Buktinya bukti pemanggilan tidak lengkap, bahaya jangan sampai ada apa-apa ini," jelas Muchlis kepada Gorontalo Post (JPNN grup) usai persidangan.
Ditambahkannya, sikap Ismet Mile yang belum juga datang bersaksi itu sudah diatur dalam KUHAP (Kitab Undang-Undang Hukum Acara Pidana).
"Cuma bersaksi kok sulit. Itu 'kan satu pun warga Negara Indonesia wajib beri keterangan sebab membantu penegakan hukum apalagi tentang korupsi yang harus diberantas," ujar Muhlis.
Sidang pun akan kembali dilanjutkan, Senin(2/6) pekan depan, dengan agenda antara terdakwa saling bersaksi, saksi ahli, saksi meringankan atau tetap menanti kedatangan Ismet Mile.(Tr-23)
GORONTALO - Mantan Bupati Bone Bolango, Ismet Mile bakal segera dijemput paksa setelah genap 3 kali mangkir bersaksi pada sidang korupsi beras miskin
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Pesan Khofifah ke Alim Markus: Sebisa Mungkin Tidak Ada PHK
- Jalur Wisata Garut Padat, Polisi Lakukan Skema One Way Sepenggal
- Bocah 11 Tahun Hilang Saat Berenang di Pantai Sayang Heulang, Tim SAR Melakukan Pencarian
- 2 Warga Tewas Tersengat Listrik di Mamuju
- Gunung Marapi Erupsi, Melontarkan Abu Vulkanik Setinggi 1.000 Meter
- Pembakar Mobil di Cianjur Terekam CCTV, Ini Kata Polisi