Mantan Deputi Menteri BUMN Sulap Lalat Jadi Pakan Ternak
Bikin Lab di Rumah, Temukan Solusi Limbah Sampah

”Setiap hari ayam dan sapi menghasilkan kotoran organik, yang kalau tidak dikelola dengan baik bisa menjadi masalah lingkungan,” ujarnya.
Dengan mengembangkan maggot, persoalan di dua peternakan Arum teratasi. Yakni pengolahan limbah sampah organiknya dan ketersediaan bahan pakan berprotein tinggi.
”Jika maggot bisa dikembangkan secara masal, persoalan limbah ternak akan teratasi karena tidak mencemari lingkungan. Ternak sendiri mendapat bahan pakan murah yang berprotein tinggi. Ini bagus sekali,” tuturnya.
Agus dan Arum sudah lama bersahabat. Karena itu, saat Arum tertarik untuk mengembangkan maggot di peternakannya di Jember, Agus menyatakan siap membantu. ”Semoga maggot bisa menjadi solusi bagi persoalan limbah dan sampah organik di peternakan Pak Arum,” harap Agus. (*/c9/ari)
UNTUK masuk ke rumah Agus Pakpahan di Jalan Bangka II, Mampang, Jakarta Selatan, setiap tamu harus memasuki lorong sejauh sekitar 30 meter. Di ujung
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu