Mantan Kadensus Jadi Jubir Polri
Kamis, 20 Oktober 2011 – 06:06 WIB

Mantan Kadensus Jadi Jubir Polri
Di Bareskrim Saut kondang karena tetap "memenjarakan" Ariel Peterpan lantaran kasus video mesum walaupun banyak kalangan yang protes. Saut sendiri bahkan turun melakukan supervisi pada penyidik saat memeriksa Ariel dan Luna Maya.
Sebelum di Bareskrim, Saut sudah lama berada di Detasemen Khusus 88 Mabes Polri. Mulai dari level kepala unit (kanit) sampai menjabat sebagai Kepala Densus 88 Mabes Polri.
Saat Saut jadi Kadensus, dia berhasil membongkar pelatihan ala militer di Aceh dan ujung-ujungnya menjerat pimpinan Ponpes Ngruki Ustad Abu Bakar Baasyir. "Saya belum monitor," kata Saut saat ditanya soal posisi barunya semalam.
Selain Anton, Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Polri, Brigjen (Pol) Ketut Untung Yoga Ana, juga dimutasi sebagai Wakil Kapolda Bali menggantikan I Komang Udayana yang pensiun Posisinya Karo Penmas Polri yang dtinggalkan Yoga akan diisi oleh Brigjen Mochammad Taufik yang sebelumnya menjabat Widyaiswara Madya Sespim Lembaga Pendidikan Kepolisian (Lemdikpol).
JAKARTA - Korps Bhayangkara kembali melakukan rotasi besar-besaran. Sejumlah wajah baru mengisi pos strategis. Salah satunya kursi
BERITA TERKAIT
- Peringati Hari Kartini, BEM UNUSIA Soroti Kontribusi Perempuan Dalam Pembangunan Nasional
- Kebakaran di Pekanbaru Dapat Dikendalikan Berkat Respons Cepat Dirjen Bina Adwil
- Bocah 10 Tahun Diterkam Buaya Saat Berenang di Sungai Sangatta
- Gubernur Banten Andra Soni Terus Awasi Kinerja Kepsek, Siapkan Reward dan Punishment
- Pemprov Jatim 10 Kali Berturut-turut Raih Opini WTP, Khofifah: Ini Bukti Good Governance
- Jatim Sumbang 25 Persen Laju Tanam Padi Nasional, Khofifah: Komitmen Wujudkan Kedaulatan Pangan