Mantan Kapten Tim Deltras Danilo Fernando, Merasa Lebih Mantap Menjalani Liburan
Minggu, 24 Juli 2011 – 09:06 WIB

Skuad Deltras. Foto: Dok.JPNN
Penggawa Delta Putra Sidoarjo (Deltras) pernah mengalami masalah pelik tentang keuangan. Nah, sebagai kapten tim, Danilo Fernando yang paling berat merasakan beban tersebut. Bagaimana nasibnya? ---------------------
SIDIK MAULANA TUALEKA, Sidoarjo
--------------------
Danilo Fernando bakal maksimal menjalani liburan akhir musim kompetisi Indonesia Super League (ISL). Mantan pemain Persisam Samarinda itu, juga telah mengagendakan untuk mengisi masa liburan tersebut bersama anak dan istrinya di Brazil.
"Mungkin kami akan pergi berlibur beberap hari di Brazil. Tentunya dengan mengajak anak dan istri kesana. Sekalian silaturahmi bersama keluarga disana lah," kata suami dari Windy Fitriyah itu.
Penggawa Delta Putra Sidoarjo (Deltras) pernah mengalami masalah pelik tentang keuangan. Nah, sebagai kapten tim, Danilo Fernando yang paling berat
BERITA TERKAIT
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu
- Kontroversi Rencana Penamaan Jalan Pramoedya Ananta Toer, Apresiasi Terhalang Stigma Kiri
- Kisah Jenderal Gondrong ke Iran demi Berantas Narkoba, Dijaga Ketat di Depan Kamar Hotel
- Petani Muda Al Fansuri Menuangkan Keresahan Melalui Buku Berjudul Agrikultur Progresif
- Setahun Badan Karantina Indonesia, Bayi yang Bertekad Meraksasa demi Menjaga Pertahanan Negara