Mantan Kepala Desa dan Lurah di Jabar Kompak Mendukung Ganjar
Sebab itu, Yanti mengajak seluruh anggota Gapura Ganjar untuk makin solid mendukung Ganjar Pranowo Presiden 2024.
Yanti mengatakan Gapura Ganjar juga terbuka terhadap mantan kepala desa dan lurah di daerah lain untuk menyatukan visi ini.
“Gapura Ganjar ini kan kalau kami solid, satu misi, satu visi ke arah Pak Ganjar, tidak ada kekuatan yang akan mengalahkan kekuatan Gapura Ganjar,” kata Yanti.
Yanti menegaskan Gapura Ganjar akan memasifkan sosialisasi Ganjar Pranowo Presiden 2024 dengan membentuk kepengurusan hingga level desa.
Menurut dia, pihaknya juga akan segera melakukan kegiatan kanvasing ke sejumlah daerah di Jabar.
“Insyaallah kami akan melakukan mapping dan canvassing di beberapa kabupaten," kata dia. (cuy/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Sejumlah mantan kepala desa dan lurah yang ada di Jawa Barat mendeklarasikan dukungannya kepada Ganjar Pranowo.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kipasan Optimistis Ridwan Kamil-Suswono Utamakan Keserasian Hubungan Antaretnis
- Ribuan Pemuda Indonesia Center Deklarasi Dukungan kepada Ridwan Kamil
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- DPR Apresiasi Penjabat Gubernur Jateng Atas Respons Soal Isu Netralitas Kades dan Lurah
- Sanksi Pidana Menanti Kades & Lurah yang Melanggar Netralitas di Pilkada 2024