Mantan Ketua DPRD Menyerahkan Diri
Kamis, 02 Juni 2011 – 18:21 WIB

Mantan Ketua DPRD Menyerahkan Diri
MEDAN-Setelah sebulan bebas berkeliaran ditempat persembunyiannya di Tangerang, Tumpal Sitorus, mantan ketua DPRD Kabupaten Tobasa, menyerahkan diri kepada petugas kepolisian di Bandara Soekarno-Hatta, Tangerang, Rabu (1/6) sekitar pukul 16.00 WIB. Musa, yang sempat terancam akan di copot jabatannya bila tidak bisa mengungkap kasus judi di wilayahanya, mengatakan, setelah berkordinasi dengan pihak keluarga Tumpal di Tobasa, akhirnya Tumpal bersedia menyerahkan diri kepada polisi.
Penyerahan diri Tumpal yang menjadi Bandar besar judi Togel di Wilayah Tobasa, menyusul langkah polisi meringkus Jakson di Klender, Jakarta Timur, yang menjadi agennya.
Baca Juga:
“Tumpal tidak kita tangkap, tapi menyerahkan diri setelah kita berhasil meringkus Jakson di Jakarta Timur. Dari pengakuan Jakson, kita mengetahui keberadaannya di Taggerang,” ujar Kapolres Tobasa AKBP Musa Tampubolon saat berada di Mapolda Sumut, seperti diberitakan Sumut Pos (grup JPNN).
Baca Juga:
MEDAN-Setelah sebulan bebas berkeliaran ditempat persembunyiannya di Tangerang, Tumpal Sitorus, mantan ketua DPRD Kabupaten Tobasa, menyerahkan diri
BERITA TERKAIT
- Belum Sempat Jual Motor Hasil Curian, Pria di Palembang Keburu Ditangkap
- Zenal Abidin Kecam Ulah Paman Perkosa 2 Keponakan di Bogor
- Polisi Tembak Penculik Anak Perempuan di Pasar Rebo, Tuh Pelakunya
- Perampok di Surabaya Menyerahkan Diri ke Polisi Gegara Ingat Ayah yang Sedang Sakit
- Komplotan Perampok Terbongkar Setelah Satu Pelaku Ingat Orang Tua Sakit
- 4 Perampok Sopir Taksi Online di Surabaya Ditangkap, 1 Asal Sidoarjo, 3 Warga Cirebon