Mantan Model yang Beralih Profesi jadi \'Peracik\' House Music

Mantan Model yang Beralih Profesi jadi \'Peracik\' House Music
Para party goers bakal terhibur dengan aksi spektakuler Disc Jockey (DJ) Tenashar, 16 Mei mendatang di Cirque D’Collosium. INDOPOS/JPNN.com

Event Cirque D’colosseum merupakan event yang memang dinanti para DJ untuk performance. Sebelumnya Tenashar sudah ada DJ Heatbeat (peringkat 81 dunia), Aruna (peringkat 87 dunia), serta Aly dan Fila (peringkat 20 dunia) beraksi di sana. Seakan tidak mau tertinggal dari mereka, dia pun memastikan akan memberikan suguhan yang spektakuler nanti.

’’Pastinya akan seru, akan banyak house music yang akan saya bawakan. Dan nggak akan saya jelaskan di sini,’’ ungkap DJ yang sempat mendapat predikat one most downloaded podcast on itunes itu.

Saat ditanya soal kemungkinannya berkolaborasi dengan DJ lokal, dia mengangguk. ’’Lihat saja nanti pas hari H,’’ tutupnya tanpa merinci DJ lokal mana yang akan digandengnya. (jpnn)


Para party goers bakal terhibur dengan aksi spektakuler Disc Jockey (DJ) Tenashar, 16 Mei mendatang di Cirque D’Collosium. Mantan model asal


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News