Mantan Pengurus Golkar Sumut Terus Lawan DPP
Rabu, 09 Mei 2012 – 07:42 WIB

Mantan Pengurus Golkar Sumut Terus Lawan DPP
Lalu, bagaimana dengan wacana menggelar Musyawarah Daerah Luar Biasa (Musdalub), terlebih sudah ada vonis incracht dari Mahkamah Agung (MA) kepada Syamsul Arifin selama enam tahun kurungan? Menyikapi hal itu, Tadjuddin Nur langsung menegaskan, harusnya prosesi Musdalub di tubuh Golkar dilakukan. "Musdalub sudah keharusan partai. Dan selayaknya ada Musdalub," katanya.(ari)
MEDAN- Sebanyak 12 mantan pengurus DPD I PG Sumut, menggelar konfrensi pers di Desa-Desa Resto, Jalan Setia Budi Tanjung Rejo, Medan, Selasa (8/5).
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Hasil PSU Pilkada Siak Digugat, Bahlil: Golkar Kawal Kemenangan Afni-Syamsurizal
- Ketum Golkar soal Pilkada Siak 2024: Perempuan Muda Menang 2 Kali, Luar Biasa, Wajib Dikawal
- SCL Taktika Paparkan Hasil Quick Count Aulia-Rendi
- Ini Respons Ketua MPR Ahmad Muzani soal Usulan 3 April jadi Hari NKRI
- Bawaslu Sebut PSU Pilkada Serang Berjalan Lancar Meski Ada OTT Pelaku Politik Uang
- Bawaslu RI Turun Langsung Awasi PSU Pilkada Serang, Ada Temuan Pelanggaran