Mantan Putri Solo Kembali Diperiksa KPK untuk Djoko
Jumat, 08 Februari 2013 – 12:19 WIB
KPK menduga Dipta tahu aliran uang dari kasus korupsi driving simulator di Korlantas Polri dengan tersangka Djoko. Dia disebut-sebut mengetahaui soal aset-aset Djoko di Solo. Berdasarkan informasi yang dikumpulkan, Dipta adalah teman dekat jenderal bintang dua itu.
Baca Juga:
Saat ini, Dipta sudah masuk dalam daftar cegah di Imigrasi. Selain Dipta, lima nama lain yang dicegah adalah Joko Waskito, Erik Maliangkay, Mudjihardjo, Wahyudi dan Mulyadi.
KPK menduga Dipta tahu aliran uang dari kasus korupsi driving simulator di Korlantas Polri yang telah mengantarkan Djoko sebagai tersangka.
Dalam kasus itu, KPK juga menetapkan empat orang termasuk Djoko sebagai tersangka. Tersangka dari pihak Polri selain Djoko adalah Brigjen (Pol) Didik Purnomo, mantan Wakil Kepala Korlantas Polri.
JAKARTA - Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memeriksa bekas Putri Solo Dipta Anindhita terkait dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang Irjen Djoko Susilo
BERITA TERKAIT
- Ribuan Warga Memeriahkan Gebyar Budaya, Husain Alting Sjah Ingatkan Perdamaian di Atas Segalanya
- Kemenko PMK Melakukan Penguatan Pemberdayaan Perempuan di Desa
- Tim Gabungan Sita 7 Unit Hp, 10 Paku & 20 Korek Api di Lapas Narkotika Muara Beliti
- Hari Wayang, Kiai Paox Iben Sebut Kebudayaan Jembatan antara Pemerintah dan Rakyat
- Wamentan Sudaryono: Penyaluran Pupuk Langsung kepada Petani adalah Komitmen Presiden Prabowo
- Mendes Yandri Ajak Warga Desa Fokus Kembangkan Produk Lokal